Severe acute respiratory syndrome atau SARS adalah infeksi saluran pernapasan yang disebabkan oleh coronavirus. Penyakit ini merupakan jenis pneumonia (infeksi saluran pernapasan bawah) yang berbahaya, menular dan seringkali mematikan.

Gejala :

  • Demam tinggi
  • Rasa lelah
  • Sakit kepala
  • Menggigil
  • Nyeri otot
  • Nafsu makan hllang
  • Diare

Penyebab :

Penyebab SARS adalah Coronavirus. Virus ini dapat menyebar melalui partikel kecil yang terdapat di udara ketika penderita batuk, bersin, atau berbicara. SARS juga dapat ditularkan melalui kontak dekat, misalnya ketika Anda merawat penderita atau tinggal serumah dengan penderita. Infeksi virus ini juga dapat menyebar lewat benda-benda yang sudah terkontaminasi oleh virus. Misalnya, gagang pintu, telepon, atau tombol lift.
Cara mencegah :
  • Hindari bepergian ke wilayah dengan wabah SARS.
  • Hindari kontak dekat dengan pasien SARS hingga kurang lebih 10 hari setelah gejala tidak lagi dirasakan oleh penderita.
  • Mencuci tangan secara menyeluruh dengan sabun dan air bersih yang mengalir. Bila tidak tersedia, Anda bisa menggunakan hand sanitizer yang berbahan dasar alkohol.
  • Menutup mulut dan hidung ketika bersin atau batuk.
  • Jangan berbagi makanan serta minuman, atau saling meminjamkan alat makan.
  • Menggunakan desinfektan untuk membersihkan permukaan barang atau tempat tertentu yang sering disentuh oleh penghuni rumah.

Solusi herbal :

  1. Pegagan
  2. Bawang putih
  3. Temulawak
  4. Meniran
  5. Kunyit
  6. Temu mangga

Alternatif lain :

  • Mesin ventilator untuk mengalirkan oksigen dan membantu pernapasan
  • Pemberian obat antibiotik dan antivirus
  • Pemberian obat steroid dosis tinggi untuk mengurangi pembengkakan pada paru-paru

 

PRODUK JAMU TERKAIT TULISAN INI
No data was found
HUBUNGI KAMI :
Bagikan :
Facebook
WhatsApp
Email

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Lihat Juga artikel Lainnya

Artikel Terkait

daun Sirsak
NatureAce

Daun Sirsak

Buah sirsak memiliki rasa manis dan asam. Umumnya, buah sirsak dimanfaatkan sebagai campuran membuat minuman. Buah sirsak mengandung vitamin C

Baca Semua...»
NatureAce

Sirih (Daun)

Sirih merupakan salah satu tanaman herbal yang bermanfaat bagi manusia dalam mengatasi segala penyakit dan menjaga kesehatan. Sirih biasanya dimanfaatkan

Baca Semua...»
NatureAce

Leukemia

Leukemia adalah salah satu tipe kanker darah akibat produksi sel darah putih (leukosit) yang abnormal dan berlebihan. Meski produksinya banyak,

Baca Semua...»
NatureAce

Nokturia

Nokturia adalah istilah medis untuk buang air kecil berlebih pada malam hari. Saat tidur, tubuh pengidap menghasilkan lebih sedikit urine

Baca Semua...»
NatureAce

Hipertensi

Hipertensi adalah nama lain dari tekanan darah tinggi. Kondisi ini dapat menyebabkan komplikasi kesehatan yang parah dan meningkatkan risiko penyakit

Baca Semua...»
NatureAce

Narkolepsi

Narkolepsi adalah gangguan tidur kronis yang ditandai dengan rasa kantuk di siang hari dan serangan tidur yang tiba-tiba. Orang dengan

Baca Semua...»
NatureAce

Asam Urat

Penyakit asam urat merupakan kondisi yang bisa menyebabkan gejala nyeri yang tak tertahankan, pembengkakan, serta adanya rasa panas di area

Baca Semua...»
kista baker
NatureAce

Kista Baker

Apa itu Kista Baker? Kista Baker adalah benjolan kecil berisi cairan yang terbentuk di belakang lutut. Kadang disebut juga kista

Baca Semua...»
NatureAce

Lipoma

Penampilan diri seseorang kadang terganggu dengan adanya lipoma atau benjolan. Apa sebenarnya lipoma dan apakah benjolan itu bisa dihilangkan? Bagaimana

Baca Semua...»

Login

0