tembelekan

Tembelekan merupakan perdu tegak / setengah merambat, bercabang banyak, ranting bentuk segi empat, ada varietas berduri dan ada varietas yang tidak berduri tinggi kurang lebih 2 meter. Terdapat sampai 1.700 meter di atas permukaan laut, di tempat panas, banyak dipakai sebagai tanaman pagar, bau khas.

Kandungan penting :

Lantadene A, Lantadene B, Lantanolic acid, Lantic acid, humulene (mengandung minyak menguap 0,16-0,2%), beta-caryophyllene, gamma-terpidene, alpha-pinene, p-cymene.

Khasiat :

Akar : influenza, TBC kelenjar, rematik, fluor albus (keputihan)

Bunga : TBC dengan batuk darah, asma.

Daun : Obat sakit kulit, bisul, bengkak, gatal-gatal, panas tinggi, rematik, memar

Cara penggunaan :

Pemakaian luar daun segar dilumatkan untuk ditempelkan ke tempat yang sakit / direbus secukupnya untuk cuci pada penyakit kulit, bisul, luka berdarah, memar, keputihan.

  1. TBC paru dengan batuk darah : 6-10 gram bunga kering direbus.
  2. Rematik : Rebusan akar secukupnya untuk mandi

 

Sumber : Kitab Tanaman Obat Nusantara

JURNAL PENELITIAN TERKAIT ARTIKEL
PRODUK JAMU TERKAIT ARTIKEL
HUBUNGI KAMI :
Share it :
Facebook
WhatsApp
Email
Print

Artikel menarik lainnya

bipolar-disorder
Bipolar

Bipolar adalah gangguan mental yang ditandai dengan perubahan mood yang ekstrem. Gejala…

lantana
Lantana

Lantana ditanam sebagai tanaman ornamental semusim pada wilayah tropis dan subtropis serta…

Comments are closed.

Home Toko Keranjang 0 Wishlist Akun

Login

Keranjang Belanja(0)
Belum ada produk di keranjang
Menu Utama
Hello, Masuk